PT KAI Daop 3 Cirebon Cek Kesiapan Rel Kereta Api Jelang Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

PT KAI Daop 3 Cirebon Cek Kesiapan Rel Kereta Api Jelang Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

Petugas PT KAI Daops 3 Cirebon melakukan pengecekan jalur rel kereta api jelang mudik Lebaran 2024, Rabu 27 Maret 2024.-DEDI HARYADI-RADARCIREBON.COM

“Ada 17 titik penempatan AMUS mulai dari Pabuaran, Pringkasan, Pasirbuur, Jatibarang, Cirebon, hingga Sindanglaut dan Songgom,” ujarnya.

Terkait perjalanan angkutan Lebaran 2024, Manager Humas Daop 3 Cirebon, Rokhmad Makin Zainul menyebutkan, PT KAI Daops 3 Cirebon menyiapkan sebanyak 14 lokomotif.

BACA JUGA: 916 Formasi CPNS dan PPPK Kota Cirebon, Rekrutmen Tahun 2024 Akan Segera Dibuka

BACA JUGA: Komisi II Tanyakan Rencana Bisnis Bank BUMD

“14 lokomotif tersebut terdiri dari 4 lokomotif seri CC 206, dan 10 lokomotif seri CC 201.”

“Sedangkan untuk kereta, kami menyiapkan 60 armada kereta untuk 2 Trainset KA Argo Cheribon relasi Cirebon-Gambir, 2 Trainset untuk KA Ranggajati relasi Cirebon-Jember, dan 2 Trainset untuk KA Argo Cheribon tambahan relasi Cirebon-Gambir,” tutupnya.

Berdasarkan pemetaan yang dilakukan oleh KAI Daop 3 Cirebon, ada 10 titik pemantauan daerah khusus.

Daerah pemantauan khusus tersebar disejumlah titik diantaranya :

BACA JUGA: Sopir Truk Ugal-ugalan Diduga Penyebab Kecelakaan Beruntun, Usianya Baru 18 Tahun

BACA JUGA: Tropi Masih Nol, Tapi Timnas Indonesia Era STY Banyak Ukir Sejarah, Ini Dia

6 Titik Lokasi Potensi Banjir sebagai berikut:

1. BH (Jembatan) 1085 KM 220 +700 sd KM 220+800 antara Stasiun Cirebon Prujakan-Waruduwur

2. BH (Jembatan) 915 KM 187+600 sd 187+700 antara Stasiun Babakan-Losari

3. BH (Jembatan) 812 KM 161+600 sd 161+700 antara Stasiun Brebes-Tanjung

4. BH (Jembatan) 883 KM 252+500 sd KM 252+800 antara Stasiun Ciledug-Ketanggungan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase