Bayern Munchen Menang Besar Atas Dinamo Zagreb, AC Milan Tumbang Ditangan Liverpool
Liga Champions 2024-2025-ISTIMEWA/RADARCIREBON.COM-
Kemudian, di saat yang bersamaan Real Madrid juga menang 3-1 atas VFB Stuttgart di Santiago Bernabeu.
BACA JUGA:Polisi Tangkap NSA, Keluarga Tidak Terima, Kuasa Hukum: Kami Akan Ajukan Praperadilan
BACA JUGA:PT Sucofindo Cabang Cirebon Serahkan Sertifikat SMK3 Kepada Indofood CBP dan Pelindo 2
Stuttgart sempat membuat kejutan dengan membobol gawang Madrid melalui Deniz Undav pada menit ke-68.
El Real menunjukkan mentalitas juara dengan come back lewat gol Kylian Mbappe (46'), Antonio Rudiger (83'), dan Endrick (90+5).
Sementara itu, raksasa Jerman Bayern Munchen berpesta 9-2 ke gawang klub Kroasia, Dinamo Zagreb.
BACA JUGA:Sekda Herman: Sektor Perhubungan Tulang Punggung Pembangunan di Jabar
BACA JUGA:Kembali Terjadi, Rumah Warga Sinarancang Mundu Ludes Terbakar, Penyebab Belum Diketahui
Lima gol Munchen lahir lewat Harry Kane, dengan tiga di antaranya berasal dari penalti. Adapun empat gol tambahan dilesakkan oleh Raphael Guerreiro, Michael Olise (dua gol), Leroy Sane, dan Leon Goretzka.
Berikut hasil lengkap Liga Champions match day pertama musim 2024-2025:
- Juventus vs PSV Eindhoven (3-1)
- Sporting CP vs LOSC Lille (2-0)
- Young Boys vs Aston Villa (0-3)
- Real Madrid vs VFB Stuttgart (3-1)
- AC Milan vs Liverpool (1-3)
- Bayern Munchen vs Dinamo Zagreb (9-2). (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase