Pangeran Kuda Putih Datangi Mapolres Cirebon Kota Pasca Kericuhan di Alun-alun Sangkala Buana Kasepuhan

Pangeran Kuda Putih Datangi Mapolres Cirebon Kota Pasca Kericuhan di Alun-alun Sangkala Buana Kasepuhan

Sultan Sepuh Jaenudin II Arianatareja Pangeran Heru Rusyamsi Arianatereja menanggapi insiden kericuhan di Alun-alun Sangkala Buana Kasepuhan, Rabu malam (2/10/2024).-DEDI HARYADI-RADARCIREBON.COM

"Oh bukan..bukan...kami tidak melaporkan Macan Ali, yang kita laporkan adalah oknum-oknum masyarakat."

BACA JUGA:Kejadian di Kuningan, Motor Pedagang Telur Gulung Terbakar dalam Perjalanan ke Pasar Malam

BACA JUGA:Didukung Ormas GESANTARA, Ahmad Syaikhu Yakin Menang Pilkada Jabar

"Bahkan, kami sangat berterimakasih kepada Prabu Diaz dan Macan Ali yang telah melindungi dan mengamankan utusan kami dari amukan massa. Komentar dari Prabu Diaz juga saya liat tadi sangat menyejukkan," sebutnya.

Sultan Sepuh Jaenudin II Arianatareja menuturkan siap bertemu dengan keluarga Sultan Sepuh ke XV PRA Luqman Zulkaedin.

BACA JUGA:UGJ Jalin Kerja Sama dengan Mahidol University

BACA JUGA:Herman Khaeron Komitmen Perjuangkan Aspirasi Rakyat

"Kami harapkan pertemuan nanti para pemangku kebijakan bisa memfasilitasi sehingga nantinya akan terang benderang," pungkasnya. (rdh)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase