Sering Dianggap Makanan Pendamping, Ternyata Ubi Jalar Kaya Manfaat, Berikut Penjelasannya
Manfaat ubi jalar. Foto:-Pixabay-
Sumber makanan ini juga kaya akan vitamin C yang tinggi, sehingga mampu membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh individu yang mengonsumsi.
Selain itu, vitamin C juga dikenal sebagai vitamin yang mampu memperkuat sistem imun dengan cara merangsang produksi sel darah putih yang melawan infeksi.
Vitamin C di dalam ubi jalar juga dibutuhkan oleh tubuh untuk mencegah kerusakan akibat radikal bebas. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase