KUR BNI 2025: Syarat dan Ketentuan, Simak Juga Cara Pengajuannya

KUR BNI 2025: Syarat dan Ketentuan, Simak Juga Cara Pengajuannya

KUR BNI 2025 syarat dan ketentuan. -bni.co.id-

Syarat pengajuan KUR BNI 2025 Perorangan

• Fotocopu E-KTP 

• fotocopy kartu keluarga 

• Surat Nikah bagi yang sudah menikah 

• Surat ijin Usaha Mikro dan Kecil ( IUMK) yang diterbitkan oleh pemerintah daerah/surat keterangan usaha dari lurahan setempat

• Fotocopuy dokumen jaminan untuk kredit KUR diatas Rp. 50 Juta 

• NPWP untuk kredit KUR diatas Rp. 50 Juta 

BACA JUGA:Pelayanan SIM dan Samsat Kota Cirebon Berjalan Normal Jelang Ramadan

BACA JUGA:DAM Jalin Kerja Sama dengan SMK Negeri 1 Gabuswetan Indramayu

Syarat administrasi untuk Badan Usaha 

• Fotocopy E-KTP dan Kartu Keluarga 

• Fotocopy Surat ijin Usaha atau Keterangan Usaha yang diterbitkan pemerintah Daerah/surat keterangan usaha dari kelurahan setenpat atau surat izin lainnya

• Fotocopy dokumen jaminan untuk kredit KUR diatas Rp. 50 Juta NPWP untuk kredit KUR di atas Rp.50 Juta 

• Biaya administrasi KUR maksimal Rp. 150.000 kepada nasabah 

• Nasabah yang menunggak cicilan dikenakan denda sebesar 5% per tahunm dari saldo yang tertunggak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: