Kota Cirebon PPKM Level 4, Wakil Walikota: Nangis Kita Ya Pak

Selasa 22-02-2022,12:30 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

CIREBON - Wakil Walikota Cirebon, Eti Herawati sedih karena Kota Cirebon masuk dalam PPKM Level 4 di Indonesia.

\"Nangis kita ya pak,\" kata Wakil Walikota, saat ditanya terkait status Kota Cirebon PPKM Level 4 sampai 28, Februari 2022.

Wawali mengungkapkan, Kota Cirebon memiliki faktor risiko tersendiri. Apalagi di daerah perlintasan dan penyangga dan pendatang.

\"Saya yakin kalau dari warga kami, prokes masih tetap terjaga. Pak lurah, pak camat, semuanya stand by. Kita rasanya teman-teman 24 jam,\" kata wakil walikota.

Baca juga:

Tidak hanya itu, Pemerintah Kota Cirebon juga masih terus mendorong vaksinasi termasuk booster.

Sementara itu, Sekretaris Daerah, Agus Mulyadi mengakui, sejak pekan lalu memang sudah terlihat indikasi mengarah ke PPKM level 4.

2

\"Hari Sabtu itu, ada penambahan tertinggi. Ini penambahan juga seiring tracing dan testingnya,\" katanya.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Tags :
Kategori :

Terkait