KABAR GEMBIRA, Ujian Praktik SIM C Boleh Mengulang Hingga Menyerah Sendiri

Selasa 31-01-2023,13:28 WIB
Reporter : Asep Kurnia
Editor : Asep Kurnia

Menurut Yusri, buku panduan tersebut nantinya akan berisi materi kurang lebih sebanyak 1.200 soal.

“Ini sedang kami rancang untuk buku, mudah-mudahan bulan depan jadi dan kami akan langsung bagikan,” ujar Yusri, Kamis 26 Januari 2023 lalu.

Buku panduan tersebut nantinya direncanakan untuk diedarkan di beberapa tempat publik, seperti terminal bus, bandara, stasiun kereta, hingga ke sekolah-sekolah.

BACA JUGA:TOK! PKS Dukung Penuh Anies Baswedan di Pilpres 2024 Mendatang

Lebih lanjut, Yusri memaparkan bahwa tujuan dari peluncuran buku panduan tersebut yakni untuk memberikan materi ujian pembuatan SIM.*

Kategori :