Ada 3 Cara Mengembalikan Pesan yang Sudah Terhapus Secara Permanen di WhatsApp

Selasa 01-10-2024,22:00 WIB
Reporter : Rio Aji
Editor : Rio Aji

• Buka aplikasi WhatsApp

• Masuk ke pengaturan > Chat> Chat Backup.

BACA JUGA:Program RemCINTA Cegah Stunting di Kota Cirebon

• Cek kapan terakhir kali cadangan manual, baik di Google Drive ataupun di perangkat lokal lainnya.

• Pulihkan pesan.

• Hapus aplikasi WhatsApp dan lakukan instalasi ulang.

• Setelah selesai melakukan verifikasi nomor telepon, selanjutnya pilih opsi untuk memulihkan chat dari cadangan manual terakhir.

3. Menghubungi si pengirim pesan

Jikat chat yang hilang  di aplikasi WhatsApp itu merupakan sebuah dokumen ataupun informasi yang sangat penting.

Anda bisa menghubungi nomor kontak mereka untuk mengirim ulang pesan tersebut.

Meskipun metode itu terdengar dan terlihat sederhana, namun seringkali menjadi sebuah metode yang paling efektif. (*)

Kategori :