4 Camilan Manis dan Lezat yang Aman untuk Penderita Diabetes, Silakan Nikmati

4 Camilan Manis dan Lezat yang Aman untuk Penderita Diabetes, Silakan Nikmati

Coklat hitam. Ilustrasi foto: -Pixabay-

Radarcirebon.com, JAKARTA - Banyak pantangan bagi penderita diabetes. Terutama makanan, minuman dan camilan manis.

Namun demikian, tidak semua camilan manis berbahaya bagi penderita diabetes.

Tahukah Anda ada setidaknya 4 camilan manis dan lezat yang ternyata aman dikonsumsi oleh penderita diabetes?

Ya, Anda bisa simak penjelasan berikut ini seperti dilansir JPNN.com dari lamas Genpi.co.

BACA JUGA:Lukaku di Inter Milan Langsung Gacor, Simak Nih Puja-puji dari Inzaghi

BACA JUGA:Kekayaan Irjen Ferdy Sambo, Ternyata Sebegini, Wow Banget

1. Chia puding

Puding ini memiliki bahan yang sangat sederhana, yaitu susu, biji chia, dan sedikit madu.

Biji chia terkenal penuh kandungan nutrisi, seperti serat, protein, dan lemak omega 3.

2. Cokelat hitam

Coklat hitam bisa menjadi pilihan camilan manis yang cocok bagi penderita diabetes.

BACA JUGA:Jaksa Gadungan Asal Cirebon Berinisial FIP, Pernah Jadi Ketua Pramuka dan Dikenal sebagai Pengusaha

Pasalnya, cokelat hitam kaya akan flavonoid yang bagus untuk menjaga kadar insulin dan mengurangi risiko masalah jantung.

3. Anggur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: