Daftar Negara Juara Piala Dunia dan Simak Komentar Lionel Messi
Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022 Qatar setelah babak adu penalti melawan Pracis.-Seleccion Argentina-radarcirebon.com
Diketahui, kedua negara ini sebelumnya sama-sama mengoleksi dua gelar juara di Piala Dunia.
Sebelumnya, ,Argentina meraih trofi juara Piala Dunia pada tahun 1978 dan 1986. Sedangkan Prancis pada 1998 dan 2018.
Ini juga gelar juara dunia pertama Lionel Messi setelah mengikuti lima edisi Piala Dunia dalam kurun 20 tahun.
Beralih dulu dari pesta pora Argentina. Mari kita sedikit menengok ke belakang untuk melihat daftar negara yang pernah jadi juara Piala Dunia sejak pertama kali digelar di tahun 1930.
Berikut daftar juara Piala Dunia dari masa ke masa seperti dikutip AFP:
1930 - Uruguay
1934 - Italia
1938 - Italia
1950 - Uruguay
1954 - Jerman Barat
1958 - Brazil
1962 - Brazil
1966 - Inggris
1970 - Brazil
1974 - Jerman Barat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: fin.co.id