Pebisnis Kuliner Terjun Nyaleg, Ini Motivasinya

Anton Oktaviano menjadi bakal calon legislatif (Bacaleg) dari Partai Amanat Nasional.-ISTIMEWA/RADARCIREBON.COM-
Meski sebagai pendatang baru, Anton yakin akan memperoleh kursi pada Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024 nanti.
BACA JUGA:Syekh Panji Gumilang Pernah Taklukkan Jawa, Hanya dalam Waktu 24 Hari
Sebab, sudah mempersiapkan strategi politik untuk bisa meraih simpati masyarakat.
“Sudah ada kiat-kiatnya. Saya bersama tim akan turun ke masyarakat menyerap aspirasi,” ujar Anton.
Mengenai motivasi maju sebagai Bacaleg, Anton hanya ingin mengabdi dan memperjuangkan hak-hak rakyat. Karena selama ini, banyak diserobot oleh oknum yang tidak bertanggungjawab. (azs)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase