Bagaimana Bisa Solo Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U-23 Padahal PSSI Masih Terancam Sanksi FIFA?

Bagaimana Bisa Solo Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U-23 Padahal PSSI Masih Terancam Sanksi FIFA?

Ketum PSSI Erick Thohir saat kunjungan ke Stadion Manahan Solo. Foto: -PSSI-

Kejuaraan Piala Asia U-23 AFC 2024 di Qatar ini sekaligus menjadi ajang kualifikasi Olimpiade 2024 di Paris, Prancis.

Karena itu, Erick Thohir menaruh harapan besar. "Jika di Piala Asia U-23 sebelumnya kita tidak lolos, maka cukup realistis jika kali ini targetnya meraih tiket ke putaran final," katanya.

"Status tuan rumah harus benar-benar kita manfaatkan. Saya berharap, penggemar dan suporter timnas akan membanjiri stadion dan memberikan dukungan maksimal saat timnas main di kandang," pungkas Erick Thohir.

BACA JUGA:Syekh Panji Gumilang Ungkap Sabda Ronggowarsito Soal Zaman Edan, Begini Katanya

BACA JUGA:Garnacho Hadapi Asnawi, Jordi Armat Kawal Messi, Timnas Indonesia vs Argentina Bertabur Bintang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: