Kuasa Hukum SYL Menilai Ada Kejanggalan Dalam Proses Penangkapan Kliennya oleh KPK
Febri Diansyah eks juru bicara KPK jadi tim kuasa hukum dari Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.-Ist/tangkapan layar-radarcirebon.com
Hal ini terlihat dari busana yang dikenakan Firli Bahuri dan SYL. Firli mengenakan pakaian olahraga sedangkan SYL mengenakan pakaian kasual jeans dan kemeja dipadu jaket.
BACA JUGA:Pilu! Suara Hati Istri Korban Kecelakaan di Jl Kalijaga Cirebon: Anak Saya Jadi Yatim
Kasus pemerasan itu sendiri sedang bergulir di Polda Metro Jaya dengan pemeriksaan saksi-saksi.
Terkini, ajudan Ketua KPK Firli Bahuri bernama Kevin Egananta Josgua memenuhi panggilan saksi di Polda Metro Jaya, Jumat 13 Oktober 2023.
KPK juga telah melakukan penahanan terhadap tersangka dugaan korupsi di Kementrian Pertanian, eks Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL).
SYL ditangkap di sebuah apartemen bilangan Jakarta Selatan, Kamis 12 Oktober 2023 malam.
KPK menyebutnya sebagai penangkapan paksa karena dikhawatirkan akan melarikan diri dan menghilangkan bukti. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase