Digoda Klub Thailand, Alfeandra Dewangga Pilih Setia dengan PSIS Semarang
Alfeandra Dewangga bersama PSIS Semarang sampai 2027.-@alfeandradewangga-Instagram
Swasti Aswagati selaku direktur keuangan PSIS Semarang menyebutkan bahwa PSIS Semarang selalu berusaha maksimal untuk mempertahaknkan bek serba bisa tersebut.
BACA JUGA:Pengen Kopi dan Coklat, Artisancoko Pilihan Tepat
BACA JUGA:7 Cara Membuat Gebetan Menyukaimu tanpa Perlu Banyak Bicara
BACA JUGA:Penyebab Banjir Panguragan Cirebon, Bukan Tanggul Jebol, Begini Penjelasan BPBD
Karena, Dewa menjadi salah satu pemain muda yang bertalenta yang dimiliki PSIS Semarang.
“Dewangga sendiri, karena punya talenta, hatinya juga di PSIS. Jadi, perusahaan, yakni PT Mahesa Jenar Semarang, memprioritaskan dan all out untuk mempertahankan Dewangga,” ujarnya.
Pemain yang sudah mentorehkan 14 caps bersama Timnas Indonesia itu merasa sangat antusias untuk menandatangani kontrak barunya.
BACA JUGA:Inilah 5 Rekomendasi Obat Panu yang Paling Ampuh yang Bisa Ditemukan di Apotik
Baginya, Laskar Mahesa Jenar sudah dianggap rumah keduanya dan PSIS Semarang lah yang membesarkan namanya di kancah profesional sepak bola.
“PSIS Semarang rumah saya dan saya akan terus mengabdi untuk PSIS serta berusaha meraih prestasi. Bismillah,” pungkasnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase