5 Rekomendasi Sepeda Motor Irit BBM, Cocok untuk Dipakai Perjalanan Mudik Lebaran

5 Rekomendasi Sepeda Motor Irit BBM, Cocok untuk Dipakai Perjalanan Mudik Lebaran

New Honda Scoopy 2023 yang baru saja dirilis oleh PT Astra Honda Motor.-AHM-radarcirebon.com

Sementara itu, untuk konsumsi bahan bakarnya sendiri, Honda Verza ini memiliki konsumsi bahan bakar mencapai 45,25 liter, berdasarkan pengetesan euro 2.

4. Yamaha All New Byson Fi

Dibandingkan versi karburatornya, versi injeksi ini layak diunggulkan, Yamaha Byson Fi sendiri, hadir dengan konsumsi bahan bakar mencapai 44,6 km/ liter.

BACA JUGA:Terlibat Perang Sarung, Belasan Remaja dari Dua Kabupaten Diamankan Polisi

Berbicara mengenai dapur pacu atau mesinnya, motor ini dibekali mesin berkapasitas 150 cc yang juga memiliki performa bertenaga dibandingkan generasi sebelumnya.

Mesin berkapasitas 150 cc ini, mampu menghasilkan tenaga sebesar 9,61 kW pada putaran mesin 8.000 rpm, dan torsi puncaknya mencapai 12,98 Nm pada putaran mesin 6.000 rpm.

5. Yamaha Vega Force

Selanjutnya ada dari motor bebek, yaitu Yamaha Vega Force yang juga memiliki konsumsi bahan bakar cukup irit dengan tampilannya yang stylish.

Yamaha Vega Force ini, dikenal sebagai salah satu motor bebek yang memiliki mesin bandel dan konsumsi bahan bakar irit, hal inilah yang membuatnya banyak disukai konsumen.

BACA JUGA:Dua Desa Terisolir, Jembatan Penghubung Sari Kuning dan Mekar Mulya Putus

Mengenai dapur pacu atau mesinnya sendiri, Yamaha Vega Force ini dibekali dengan mesin berkapasitas 114 cc, dimana mesinnya ini mampu menghasilkan tenaga sebesar 9,53 Hp pada putaran mesin 5.500 rpm. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: