MK Perintahkan PSU di TPS 62 Pegambiran, Handarujati: Terima Keputusan Meski Berat

MK Perintahkan PSU di TPS 62 Pegambiran, Handarujati: Terima Keputusan Meski Berat

Pemungutan suara ulang (PSU) akan kembali digelar pada TPS 62 Kelurahan Pegambiran Kecamatan Lemahwungkuk Kota Cirebon. .-Pixabay -

Namun demikian, pihaknya akan mempersiapkan seluruh jajaran untuk menghadapi PSU di TPS 62 dan mengawasi penghitungan ulang di TPS 14. 

BACA JUGA:Ernando Ari Blunder, Indonesia vs Irak Berakhir 0-2

BACA JUGA:Harga Tanah Mahal Karena Ulah Mafia, Apindo Kabupaten Cirebon: Investor Lari ke Daerah Lain

BACA JUGA:Kota Cirebon Alami Inflasi Terendah di Jabar pada Mei 2024

BACA JUGA:Pembangunan Astra Biz Center-IKN Diresmikan

Partai Demokrat juga akan menerjunkan saksi yang kompatibel dan berpengalaman tentang pemilu. 

"Kami akan siapkan semuanya untuk PSU termasuk saksi yang berlapis di TPS 14 dan 62," tegasnya. 

Saat pelaksanaan nanti, saksi yang turun di lapangan akan mendokumentasikan setiap tahapan dan mengawasi dengan teliti proses penghitungan suara dan PSU tersebut. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase