Daftar 15 Rekomendasi Alun-alun yang Menarik untuk Dikunjungi di Jawa Barat

Daftar 15 Rekomendasi Alun-alun yang Menarik untuk Dikunjungi di Jawa Barat

Rekomendasi alun-alun ikonik untuk dikunjungi di Jawa Barat.-Istimewa - tangkapan layar-radarcirebon.com

BACA JUGA:Rapat Pleno Sempat Dikorsing Dua Jam, KPU Tetapkan DPT Pilkada 2024

Alun-Alun Paamprokan Kabupaten Pangandaran berlokasi di Jl. Pamugaran No.16, Wonoharjo, Kec. Pangandaran, Kab. Pangandaran, Jawa Barat.

Wisatawan luar daerah yang berwisata ke Kabupaten Pangandaran kerap untuk meluangkan waktu dan menyempatkan untuk mengunjungi alun-alun ini.

15. Alun-Alun Pangbagea Kabupaten Pangandaran

Terakhir ada satu lagi alun-alun dari Kabupaten Pangandaran, yaitu Alun-Alun Pangbagea yang telah diresmikan oleh Gubernur Ridwan Kamil pada tahun 2022 lalu.

BACA JUGA:KPU Resmi Tetapkan DPT Kabupaten Cirebon 1.744.235 Pemilih

Alun-alun Pangbagea Kabupaten Pangandaran ini berlokasi di Jl. Parigi Raya, Cintakarya, Kec. Parigi, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat.

Peresmian alun-alun ini diharapkan untuk bisa mengangkat dan memulihkan perekonomian masyarakat Pangandaran dan menjadi daya tarik wisata daerah ini. (miftah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: