Kaya Nutrisi, Sederet Manfaat Mengonsumsi Tempe
Tempe goreng--
2. Menjaga Kesehatan Usus
Selain langsung dimasak, tempe juga dapat diproduksi dengan dipasteurisasi. Hal ini dapat mempertahankan bakteri yang dapat menguntungkan usus, meskipun berasal dari produk fermentasi.
Tempe kaya akan kandungan serat yang dikenal dengan nama prebiotik.
Serat ini dibutuhkan oleh usus, baik untuk membantu perkembangbiakannya dan menambah jumlah usus baik di dalam tubuh, sehingga membuat sistem pencernaanmu semakin mengalami peningkatan fungsi dan mengurangi gejala penyakit yang menyerang usus.
3. Tingkatkan Kekebalan Tubuh
Tempe terbuat dari kacang kedelai yang kaya akan protein nabati. Protein ini mengandung asam amino esensial yang sangat dibutuhkan tubuh untuk mendukung berbagai fungsi vital, mulai dari pertumbuhan hingga pemeliharaan jaringan tubuh.
Dengan mengonsumsi tempe secara rutin dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, sehingga Anda lebih tahan terhadap penyakit.
BACA JUGA:Jelang Pemilihan Dukungan Semakin Menguat, Tim Pemenangan RAHIM Semakin Solid
4. Mengontrol Berat Badan
Kandungan protein juga dapat membantu tubuh mengontrol berat badan. Hal ini dapat terjadi karena protein mampu meningkatkan metabolisme tubuhmu.
Dengan mengonsumsi tempe akan memberikan efek kenyang lebih lama dalam tubuh, sehingga membuat tubuh Anda tidak mengingikan makan secara terus-menerus dengan jangka waktu yang berdekatan setelah Anda makan.
5. Menjaga Kesehatan Tulang
Beberapa kandungan di dalam tempe mampu membantu mejaga kesehatan tulang dan menghindari penyakit seperti tulang keropos dan sebagainya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: repo