Kasus Demam Berdarah di Kota Cirebon Meningkat, Pj Walikota Janji Akan Lebih Gencar Lakukan Hal Ini

Pj Walikota, Dr H Agus Mulyadi, jelas peningkatan kasus DBD di Kota Cirebon.-Dedi Hariyadi-Radarcirebon.com
Menurut Maria, pihaknya hampir setiap hari mendapatkan surat dari puskesmas dan rumah sakit tentang adanya pasien yang dirawat karena demam berdarah.
“Untuk itu Pemkot Cirebon menggalakkan PSN. Karena nyamuk itu adalah contoh hewan yang bermertafosisnya sempurna. Telur, larva, dan pupa ada di dalam air. Hanya nyamuk dewasa yang ada di udara," ucapnya.
Maria menegaskan, fogging hanya efektif untuk nyamuk dewasa. Sedangkan untuk telur, larva dan pupa dilakukan dengan PSN.
“Kami juga memiliki program sipetik atau siswa pemantau jentik. Sehingga siswa bisa memantau jentik baik yang ada di sekolah maupun di rumah," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: