Pastikan Mudik Aman, Polresta Cirebon Beri Sosialisasi Soal Keselamatan Lalulintas dan Hotline 110

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni pimpin langsung sosialisasi Mudik Aman, Keluarga Nyaman dan Hotline Mudik 110 di lampu merah Pasar Sumber, Sabtu 15 Maret 2025.-ISTIMEWA/RADARCIREBON.COM-
Dengan adanya layanan ini, diharapkan dapat memberikan rasa aman kepada para pemudik selama Lebaran 2025.
“Kami ingin memastikan bahwa masyarakat dapat melaksanakan mudik dengan tenang dan aman. Hotline Mudik 110 adalah layanan darurat yang kami sediakan untuk memberikan bantuan cepat dalam situasi apapun," ujar Kapolresta Cirebon.
BACA JUGA:Masih Diguyur Hujan, Berikut Daftar Wilayah Terdampak Banjir di Cirebon dan Sekitarnya
BACA JUGA:Mudahkan Perjalanan Mudik Antarpulau, BRI Hadirkan Fitur Baru Pemesanan Tiket Kapal Lewat BRImo!
BACA JUGA:Malam Minggu Kota Cirebon Diguyur Hujan Deras, Sejumlah Titik Terendam Banjir
Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari masyarakat yang merasa lebih terinformasi dan terjaga keamanannya menjelang mudik.
Polresta Cirebon berkomitmen untuk terus menjaga keselamatan dan kenyamanan warga, khususnya selama musim mudik Lebaran tahun ini. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase