Patut Diapresiasi! 5 Karya Buatan Developer Game Indonesia
Patut Diapresiasi! 5 Karya Buatan Developer Game Indonesia-download-cdn.akamai.steamstatic.com
Pemain diminta untuk membangun sekolah pahlawan di dunia Role Playing Game (RPG), dengan mengemban tugas sebagai kepala sekolah.
Fitur yang ditawarkan adalah kemampuan membangun struktur, beberapa fasilitas dan mengelola setiap aktivitas siswa. Game ini dilengkapi pula oleh petualangan dari beberapa siswa yang terpilih sebagai tim terbaik, dalam menjalankan misi luar biasa.
BACA JUGA:Tak Cocok Dibaca Anak-Anak, 5 Fakta Menarik Manhwa Solo Leveling
4. Ultra Space Battle Brawl
Melalui game ini, pemain akan merasakan dua jenis permainan. Dengan membawa konsep permainan pong, yang dibalut esensi pertempuran dengan steroid.
Bisa dikatakan, permainan ini cukup kompetitif. Meskipun sulit untuk dikuasai, kenyataannya, Ultra Space Battle Brawl memberikan kesenangan yang luar biasa.
BACA JUGA:5 Fakta Unik Baymax, Robot Perawat yang Menggemaskan
5. Just Deserts
Karya developer game Indonesia terkenal yang terakhir adalah Just Deserts, yang merupakan sebuah game Visual Novel yang punya banyak cabang cerita yang pastinya tidak akan membuat cepat bosan.
Gamer berperan sebagai pasukan militer yang akan bertugas bersama lima perempuan yang akan menjadi partner ke depannya. Bisa bebas memilih siapa yang akan didekati dari lima perempuan tersebut.
Itulah tadi karya keren yang berhasil dibuat oleh developer game Indonesia. Semoga saja, ke depannya akan lebih banyak lagi game dalam negeri yang mampu bersaing dengan game buatan luar negeri.
BACA JUGA:6 Rekomendasi Game Anime PC Terbaik
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: