Mengenal TMC Hasil Kerja Keras BMKG, BRIN dan TNI-AU Sukses Amankan Gelaran KTT G20
Ilustrasi cuaca -Amy Z-Pixabay
BACA JUGA:7 Desa Paling Maju di Majalengka, Dapat Hadiah Mobil dari Ridwan Kamil
Selain itu, teknologi flare ini bisa diterapkan di wilayah-wilayah konsesi hutan alam mengingat operasi pembalakan dan pengangkutan kayu hutan alam untuk memasok industri kayu lapis kerap terkendala oleh cuaca, utamanya hujan yang lebat.
Kemampuan anak bangsa dalam menerapkan iptek dibidang modifikasi cuaca ini patut diapresiasi dan bisa diterapkan untuk kemaslahatan serta peningkatan kesejahteraan rakyat secara keseluruhan. (jun)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase