Oleh-oleh Khas Majalengka, Ada Juga Loh Batik Khas Motif Panyaweuyan dan Simbarkancana

Oleh-oleh Khas Majalengka, Ada Juga Loh Batik Khas Motif Panyaweuyan dan Simbarkancana

Oleh-oleh batik khas Majalengka cukup diminati, terlihat pada momen Lebaran 2024 terdapat kenaikan penjualan mencapai 50 persen. Foto:-Almuaras-Radar Majalengka

Antara lain motif Panyaweuyan, Simbarkencana, Gedong Gincu, Lauk Ngibing, Kota Angin, Nyi Rambut Kasih, Nguseup, Pesawat dan lainnya. 

Nah, pada momen Lebaran yang baru berlalu, batik khas Kota Angin ini ternyata cukup diminati. 

BACA JUGA:Perantau Nekat yang Tak Punya Skill Dilarang Masuk Kota Bandung, Begini Kata Pj Walikota

Sopiah, pegawai di Galery Herty elit Batik Desa Karyamukti Kecamatan Panyingkiran, mengungkapkan bahwa jelang lebaran tahun ini ada kenaikan penjualan yang cukup signifikan.

“Motif Panyaweuyan, Simbarkancana, Lauk Ngibing dan Kota Angin masih menjadi pilihan konsumen di Kabupaten Majalengka  menjelang lebaran,” katanya.

Menurut Sopi, harga batik tulis  tertinggi di Herty Elit untuk bahan pakaian mencapai Rp2,5 juta. 

Sedangkan harga baju batik yang bisa langsung dipakai seharga minimal Rp70 ribu perbuah. 

“Kami menerima pesanan untuk souvenir hajatan atau acara acara tertentu  dalam jumlah banyak, dan menjual asker bahan batik untuk tampil lebih modis dan anggun,” ujarnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: