APPSI Gelar Halal Bi Halal dengan IPP
Halal bi halal APPSI dengan IPP-Abdullah -radarcirebon
CIREBON,RADARCIREBON.COM -Dalam rangka membangun persaudaraan di kalangan pedagang pasar, Asosiasi Pedagang Pasar (APPSI) Kota Cirebon menggelar halal bi halal dengan para pedagang pasar yang tergabung ke dalam Ikatan Pedagang pasar (IPP) se Kota Cirebon.
Ketua APPSI Kota Cirebon, Romy Arief Hidajat didampingi Adam selaku Sekretaris menjelaskan APPSI menggelar hala, bi haal dalam rangka mengikat tali silaturahim . karena pedagang padagang pasar perlu dirajut komunikasi secara baik, sheingga ketika ada masalah maka APPSI membantu menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan pedagang.
“Ini untuk membangun komunikasi yang baik kepada pedagang pasar tradisional,” ujarnya.
Romy juga mengapresiasi IPP yang tetap kompak dan solid membangun komunikasi dengan para pedagang pasar tradisional. Karena bulan Syawal maka ajang menyambung tali silaturahim dan berbagi terhadap kondisi pedagang pasar.
BACA JUGA: Momen Jambret di Cirebon Serahkan Gelang Emas ke Polisi, Keluar saat BAB setelah Lebih dari 32 Jam
BACA JUGA: 9 ABG Diamankan Polsek Lemahwungkuk Cirebon, Terlibat Tawuran Geng Konten di Jl Kesunean
Pihaknyua berharap silaturahim di ibis tetap terjalin dengan baik, karena pedagang pasar tradisional terbukti tahan ujian dibalik hara harga sembako yang melambung tapi pedagang bisa tetap eksis berdagang, apalagi modal mereka adalahg nyata ada sehingga terbukti tahan terhadap krisis. (abd)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: