Dedi Mulyadi Melantik Eselon II di Kawasan Industri, Mantan Pj Bupati Cirebon Tak Lagi Jabat Kadisdik Jabar

Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi melantik pejabat eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Kamis 27 Maret 2025 di Kawasan Industri Karawang.-Biro Adpim Jabar-
"Saya ucapkan terima kasih, selamat bekerja, kita semua bekerja untuk kebaikan masyarakat Jabar," katanya.
Sejumlah pejabat eselon II yang bergeser posisi antara lain Mas Adi Komar dari Kepala Biro Administrasi Pimpinan, kini Kepala Diskominfo. Adapun posisi Kepala Biro Adpim kini diamanahkan kepada Akhmad Taufiqurrachman.
BACA JUGA:Jumlah Penumpang yang Tiba di Stasiun Wilayah Daop 3 Cirebon H-4 Lebaran
BACA JUGA:Arus Mudik Tol Cipali Melandai, Ada Pesan Penting untuk Pemudik yang Membandel
BACA JUGA:Hari Ini Jalur Pantura Cirebon Dipadati Kendaraan Pemudik
Kemudian, Ika Mardiah yang sebelumnya menduduki kursi Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika, kini mendapat posisi Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Wahyu Mijaya semula Kepala Dinas Pendidikan kini berposisi Kepala Bekesbangpol. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: