Wisata Cirebon Malam Tahun Baru, Ada Promo dan Pertunjukan Menarik dari Hotel Mewah yang Satu Ini

Minggu 24-12-2023,16:35 WIB
Reporter : Apridista S Ramdhani
Editor : Tatang Rusmanta

Untuk mengikuti kegiatan perayaan malam tahun baru ini, The Luxton Cirebon Hotel & Convention membanderol harga early bird Rp350ribu/pax yang dapat dibeli pada periode 1 - 10 Desember.

BACA JUGA:Pengupasan Bukit Kembar Jalan Baru Kuningan Nyaris Tuntas, Diprediksi Natal Bisa Dilalui

Kemudian periode berikutnya presale dijual dengan harga Rp400ribu/pax khusus untuk pembelian pada tanggal 11-20 Desember.

Sementara harga normal dibanderol dengan harga Rp500ribu/pax.

Adapun harga kamar dengan tipe Deluxe dibandrol dengan harga Rp2,2juta net/kamar termasuk sarapan pagi dan makan malam untuk 2 pax.

"Untuk ketentuan penambahan anak-anak usia 0-5th free, 6-11 tahun 50%, dan 12 tahun ke atas dikenakan harga penuh," pungkasnya.

Kategori :