Diawali Bunyi Keras, Atap Bangunan Sekolah Tiba-Tiba Ambruk, Berikut Daftar 14 Siswa Terluka

Jumat 12-01-2024,14:30 WIB
Reporter : Asep Kurnia
Editor : Asep Kurnia

Untuk menjaga hal-hal yang tidak diinginkan, pasca kejadian seluruh siswa SMPN 2 Greged dipulangkan.

Seperti diberitakan sebelumnya, sejumlah siswa SMPN 2 Greged Kabupaten Cirebon, mengalami luka akibat atap bangunan sekolah ambruk.

Ambruknya atap sekolah tersebut, menimpa sejumlah siswa yang tengah belajar di salah satu ruang kelas.

BACA JUGA:Sejarah, Piala Asia 2023 Dipimpin Wasit Wanita

Musibah yang terjadi Jumat 12 Januari 2024 pukul 09.00 WIB itu, mengakibatkan satu lokal bangunan mengalami kerusakan. Terdiri dari ruang kelas, ruang guru dan toilet.*

Kategori :