Penerbangan Umrah Bandara Kertajati, Bakal Ramai karena Ada Potensi 40 Ribu Jamaah sampai Maret 2023

Penerbangan Umrah Bandara Kertajati, Bakal Ramai karena Ada Potensi 40 Ribu Jamaah sampai Maret 2023

Penerbangan umrah dari Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati ditargetkan mulai November 2022.-BIJB Kertajati/Ilustrasi-radarcirebon.com

BACA JUGA:Pesona Air Terjun Curug Muara Jaya Majalengka, Destinasi Wisata Alam di Kaki Gunung Ciremai

Ia menambahkan, sebagai upaya menghadirkan kenyamanan dan menyambut para jemaah umrah, AP II akan melakukan perubahan desain interior di sejumlah titik di terminal penumpang Bandara Kertajati.

Di area keberangkatan dan kedatangan diterapkan konsep desain bernuansa islami dan kearifan lokal setempat.

Konsep desain interior terbaru ini ditargetkan dapat diterapkan dalam waktu dekat untuk menyambut jemaah umrah pada November 2022. "Kapasitas ini sangat mencukupi untuk penerbangan umrah,” katanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: