Niri Museum Cirebon, Tak Sekadar Kuliner, Ada Sejarah Panjang Pengusaha Ternama

Niri Museum Cirebon, Tak Sekadar Kuliner, Ada Sejarah Panjang Pengusaha Ternama

Niri Dine Cafe and Else Cirebon. Terdapat museum dengan koleksi yang unik dan menarik. Foto:-Yuda Sanjaya-radarcirebon.com

BACA JUGA:CCC Gowes Bareng To Oemah Carkonah, Cirebon-Pekalongan

PT Samudraluas Paramacitra juga menjalin kerjasama dengan BPPT pada tahun 2017. Hal ini tidak lepas dari potensi Indonesia sebagai negara penghasil karet terbesar kedua di dunia.

Kini, PT SLP dikelola oleh generasi keempat yang menjadi penerus dari perusahaan yang bertekad menghadirkan kualitas kehidupan lebih baik untuk generasi selanjutnya, dari Cirebon untuk Indonesia.

Eks gedung PT Niri di Jalan Talang tersebut, tidak hanya bersejarah bagi keluarga. Tetapi juga untuk Cirebon. Tak disangka, kini eks Gedung PT Niri diubah menjadi sebuah kafe juga restoran yang menarik untuk dikunjungi.

Tentunya, tidak sekadar menikmati beragam kuliner Cirebon hingga internasional, tetapi juga mengunjungi museum Niri dan melihat sejarah dari perusahaan yang telah bertahan selama 4 generasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: