Rayakan Tahun Baruan di 5 Hotel di Kota Cirebon, Dari Mengusung Tema Budaya Lokal Hingga Hawaiian
Metland Hotel Cirebon bakal merayakan tahun baru 2023 dengan tema All That Glitters. All That Glitters. -ISTIMEWA/RADARCIREBON.COM-
Aneka buah-buahan Nusantara juga bisaditemukan. beragam macam stall dengan hidangan khas Nusantara seperti nasi padang, nasi Bali, makanan khas Sunda, pecel Madiun, dan aneka jajanan pasar dari berbagai daerah.
Untuk melakukan reservasi dan informasi lebih lanjut bisa langsung menghubungi nomor WhatsApp Official ASTON Cirebon di 0819-7898-000.
BACA JUGA:Mulai 2023 Sejumlah Ponsel Bakal Tidak Bisa Digunakan untuk WhatsApp, Ini Daftarnya
3. Grage Grand Bussines Hotel
Selanjutnya ada Grage Hotel, tahun baru kali ini, dengan mengusung konsep Hollwood Luxury Party, Grage Grand Bussiness hotel Cirebon akan menyajikan sajian makanan spesial yakni Brazillian BBQ.
Tahun ini, perayaan dirayakan dengan konsep Hollywood Luxury Party, di mana semua dekorasi khas Hollywood akan terasa dengan beragam sajian makanan lezat dan hiburan.
Tak kalah menarik, hidangan makanan yang disajikan pada event kali ini juga beragam. Mulai dari butter rice, beef stroganof, fish roll with lemmon butter, aneka pasta, bombolloni, assorted bread, dan masih banyak lagi.
Untuk menu andalan pada perayaan tahun baru kali ini, Grage Grand Business Hotel Cirebon akan menghadirkan Brazillian BBQ.
BACA JUGA:5 Film Netflix Yang Wajib Kalian Tonton Untuk Penutup Tahun 2022
Di mana, para tamu bisa menikmati sajian daging BBQ sepuasnya yang dihadirkan secara berbeda.
Perayaan tahun baru di Grage Grand Business Hotel Cirebon ini akan dilakukan pada 31 Desember 2022 dengan jam registrasi mulai pukul 19.30 WIB.
Untuk bisa mengikuti kegiatan perayaan tahun baru di Grage Grand Business Hotel Cirebon ini, tamu dibanderol dengan harga Rp400ribu/orang.
Sama dengan di Hotel Aston, bagi para tamu yang mengenakan kostum terbaik, akan ada reward dari Grage Grand Bussiness Hotel.
BACA JUGA:Tahun Baru di Cirebon, Ada Hidangan Brazillian BBQ di Grage Hotel
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: