Sebagai Sumber Karbohidrat Alternatif, Berikut Manfaat Beras Porang untuk Kesehatan

Umbi porang-dispertan.bantenprov.go.id-
Nasi porang ini memiliki kandungan kalori yang rendah namun serat yang terbilang tinggi. Itulah mengapa bisa terasa kenyang lebih lama.
BACA JUGA:Mengenal Kapolres Cirebon Kota, Hari Pertama Blusukan ke Sekolah, Miliki Suara Adzan Merdu
Secara otomatis maka akan mengurangi asupan atau makan berlebihan sehingga membuat tubuh menjadi stabil.
Sangat cocok untuk yang sedang diet atau yang sedang berusaha menurunkan berat badan.
5. Mengatasi sembelit
Sebagai pengganti nasi tentunya nasi porang ini baik untuk tubuh karena kandungan seratnya yang begitu tinggi.
Mengkonsumsi porang akan mengatasi sembelit karena dapat memperlancar sistem pencernaan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase