Kenapa Makam Sultan Cirebon Ada di Pesarean Giri Laya Imogiri Bantul Bersama Raja-raja Mataram? Ini Jawabannya

Kenapa Makam Sultan Cirebon Ada di Pesarean Giri Laya Imogiri Bantul Bersama Raja-raja Mataram? Ini Jawabannya

Makam Sultan Cirebon di Pesarean Giri Laya, Imogiri, Kabupaten Bantul, Jogjakarta.-Teddy Fandha-radarcirebon.com

BACA JUGA:Krisis Air Bersih Mulai Terasa di Kabupaten Cirebon, BPBD Siap Distribusikan ke Lokasi Terdampak

Tetapi Pangeran Wangsakerta memilih jalan tengah dan menghindari perpecahan dengan melantik keduanya menjadi raja. Sehingga ada Keraton Kanoman dan Keraton Kasepuhan yang berasal dari Kesultanan Cirebon.

Sedangkan makam Sultan Cirebon yang berada di Pesarean Giri Laya, Imogiri, Bantul, dikarenakan wafat ketika ditahan secara terhormat oleh mertuanya yakni Raja Mataram.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kisah tanah jawa