Lokasi Nobar Piala Asia U23 2024 di Wilayah Cirebon Raya, Indonesia vs Uzbekistan

Lokasi Nobar Piala Asia U23 2024 di Wilayah Cirebon Raya, Indonesia vs Uzbekistan

Timnas Indonesia vs Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024.-PSSI -

Kabupaten Kuningan

Untuk warga Kabupaten Kuningan, nobar bakal digelar di Taman Kota Kuningan dan Puspa Siliwangi Kuningan.

Warga bisa menikmati acara nobar, sekaligus wisata kuliner dan jajanan khas Kuningan.

Kabupaten Indramayu

Lokasi nobar untuk warga Indramayu, dipusatkan di alun-alun Puspawangi.

Dalam acara tersebut, bakal digelar live music dan aneka doorprize yang disediakan oleh panitia.

Kabupaten Majalengka

Nobar bagi Warga Majalengka, bakal dipusatkan di Alun-Alun Majalangka.

Itulah beberapa lokasi Nobar Piala Asia U23 2024, untuk wilayah Cirebon Raya atau Ciayumajakuning.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: