Punya Manfaat Penting Bagi Tubuh, Inilah 5 Sumber Makanan yang Mengandung Zat Besi

Punya Manfaat Penting Bagi Tubuh, Inilah 5 Sumber Makanan yang Mengandung Zat Besi

Zat besi berfungsi sebagai mineral yang bertugas mengangkut sel darah merah keseluruh tubuh.-Ist-

Selain zat besi, kandungan daging merah terdiri dari seng, vitamin B, dan vitamin B12 yang bermanfaat untuk membangun jaringan tubuh.

Namun, makanan ini dikaitkan dengan tingkat obesitas yang lebih tinggi pada anak-anak dan orang dewasa. Sebaiknya, hindari mengonsumsinya secara berlebihan.

BACA JUGA:Kisah Ratusan Warga Desa Cikondang Kuningan: Kumpulkan Uang Receh untuk Bayar Pajak

BACA JUGA:Telkom Regional II Dukung UKM Tingkatkan Bisnis melalui Digitalisasi

5. Tahu

Jenis makanan ini terbuat dari kedelai yang sangat populer di beberapa negara Asia, termasuk Indonesia.

Dalam 1 porsi setengah cangkir (126 gram), tahu menyediakan 3,4 mg zat besi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. 

Makanan ini juga mengandung sumber tiamin dan berbagai mineral, seperti kalsium, selenium dan magnesium. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: