PAN Kabupaten Cirebon Beda Dukungan dengan Pusat, Begini Kalimat Tegas Desy Ratnasari

PAN Kabupaten Cirebon Beda Dukungan dengan Pusat, Begini Kalimat Tegas Desy Ratnasari

Ketua DPW Partai Amanat Nasional (PAN) Jawa Barat (Jabar) Desy Ratnasari menjawab pertanyaan wartawan, Kamis (24/8/2023). Foto:-Dedi Haryadi-

"Saya siap dipecat, diturunkan dengan cara tidak terhormat pun silahkan dengan catatan sesuai dengan AD/ART. Sebuah sanksi itu terlalu receh bagi saya," sebutnya.

Dari awal, lanjut Heru, secara pribadi, secara kepartaian, secara entitas, politik saya menyatakan dan mendeklarasikan sampai saat ini saya tegak lurus terhadap Ganjar Pranowo sebagai calon Presiden.

BACA JUGA:David da Silva Sudah Kembali Tapi Peluang Tampil Lawan RANS FC Sedikit, Makin Berpeluang Dicoret Bojan

"Kami tidak membelot dari keputusan Ketua Umum PAN yang mendukung Prabowo. Pada dasarnya Ketum sudah tahu kalau saya adalah Ketua Relawan Ganjar Pranowo (RGP) 2024. Jadi sudah sangat paham betul bahwa saya ini terlahir dan warna saya adalah warna Ganjar Pranowo 2023, secara ideologis," ucapnya.

Heru mengklaim bahwa kader DPD PAN Kabupaten Cirebon sebagian besar merupakan orang-orang Relawan Ganjar Pranowo.

Selain itu, pihaknya juga meyakini internal partai PAN di Kabupaten Cirebon tidak pecah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: