Bukan Gaya-Gayaan, Ini Fungsi Papan Iklan LED di Pinggir Lapangan

Penggunakan LED di pinggir lapangan bukan untuk gaya-gayaan, tetapi merupakan cara klub untuk mencari uang.-Liga Indonesia Baru-
Jelas sudah. Bagi klub-klub yang berlaga di BRI Liga 1-2023/24, papan iklan LED itu perlu dan mutlak.
LED bukan saja sebagai pemanis di pinggir lapangan. Tapi, bisa menjadi cara lain untuk mendatangkan uang.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: