8 Manfaat Timun Suri untuk Tubuh, Cocok Dijadikan Es Buah untuk Buka Puasa

8 Manfaat Timun Suri untuk Tubuh, Cocok Dijadikan Es Buah untuk Buka Puasa

Manfaat Timur Suri Bagi Tubuh-Foto : yoursay.suara.co-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Manfaat timun suri untuk tubuh ternyata cukup banyak. Tidak heran laris manis untuk buka puasa.

Saat berbuka puasa, masyarakat Indonesia lebih sering mengonsumsi hidangan segar seperti es buah.

Salah satu bahan es buah yang sering digunakan adalah timun suri. Timun suri memiliki bentuk yang mirip dengan timun biasa, namun ukurannya lebih besar.

Dan ciri khususnya ada pada bentuk kulitnya yang berwarna hijau dengan bercak-bercak berwarna kuning.

Dan pada bagian dalamnya, timun suri memiliki biji-biji yang banyak disertai dengan daging buah yang berair dan segar. 

BACA JUGA:Kolonel Bayu Sudarminto Komandan Korem 063/SGJ yang Baru, Sebelumnya di Papua

BACA JUGA:Kapal Nelayan Ujung Genteng Terdampar di Pantai Bobos Santolo, 1 ABK Hilang

Daging buah timun suri ini memiliki tekstur yang renyah namun lembut, dan rasanya manis sedikit asam. Memberikan sensasi segar saat dikonsumsi.

Manfaat timun suri untuk tubuh juga sangat banyak. Antara lain mengandung beberapa jenis vitamin yang penting untuk kesehatan tubuh.

Termasuk vitamin C, vitamin K, dan beberapa vitamin B kompleks seperti vitamin B5 (asam pantotenat) dan vitamin B9 (asam folat).

Nutrisi tersebut sangat dibutuhkan oleh tubuh terutama setelah seharian menjalankan puasa. Nah, untuk mengetahui manfaat timun suri untuk tubuh, simak artikel di bawah ini:

BACA JUGA:Pemuda Asal Kecamatan Pangenan Cirebon Ditangkap Polisi, Ini Kasusnya

BACA JUGA:Ruang Utama Masjid Merah Panjunan Tempat Pengukuhan Wali Songo

1. Menyegarkan dan Menghidrasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: