Bukan Hanya Sekedar Aksesoris Semata, Ternyata Inilah Fungsi Gelang Setiap Pasien Rumah Sakit.

Bukan Hanya Sekedar Aksesoris Semata, Ternyata Inilah Fungsi Gelang Setiap Pasien Rumah Sakit.

Gelang Warna-Foto : hellosehat.com-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Rumah Sakit di seluruh Indonesia kini mulai berinovasi dengan menerapkan sistem gelang warna untuk meningkatkan kualitas perawatan dan meningkatkan keselamatan pasien.

Selain bertujuan untuk meningkatkan kualitas perawatan dan meningkatkan keselamatan pada pasiennya, inovasi ini juga untuk memudahkan identifikasi kondisi medis si pasien serta untuk mengurangi resiko kesalahan dalam pemeriksaan medis.

Menurut Dr. Anisa Rahmawati, selaku Kepala Divisi Keperawatan Rumah Sakit Umum di Jakarta Pusat, sistem gelang warna dengan menggunakan kode warna ini berfungsi untuk menandai kondisi atau kebutuhan pada pasien.

BACA JUGA:Muncul Duet Bamunas - Andru, Bakal Diusung Koalisi Cirebon Guyub?

Misalnya gelang berwarna merah menandakan pasien dengan alergi berat, sementara gelang berwarna kuning menunjukan resiko jatuh.

Sedangkan gelang berwarna hijau biasanya digunakan untuk pasien dengan kondisi umum yang sama sekali tidak membutuhkan perhatian khusus sama sekali.

Penggunaan gelang dengan sistem warna ini memungkinkan tenaga medis yang ada di seluruh rumah sakit manapun bisa dengan sigap dan cepat untuk memenuhi kebutuhan si pasien hanya dengan melihat warna gelang si pasien.

Dan juga bisa meminimalkan kemungkinan terjadinya kesalahan dan meningkatkan responsibilitas dalam penanganan medis.

BACA JUGA:FIFA Setuju Maarten Paes Perkuat Timnas Indonesia, Kepastian Diumumkan 18 Agustus

Selain bisa meningkatkan keselamatan si pasien, sistem inovasi gelang warna ini juga diharapkan mampu dan dapat mempercepat proses identifikasi apabila ada pasien yang menunjukan tanda-tanda kondisi darurat.

Diharapkan kepada seluruh rumah sakit sudah menerapkan inovasi ini untuk menurunkan resiko kesalahan dalam pemeriksaan medis dan bisa untuk meningkatkan kepuasan pasien pada saat berobat ke rumah sakit.

Inovasi ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dan keselamatan para pasien di seluruh rumah sakit.

BACA JUGA:Sambut HUT RI dengan Rekor MURI, Nippon Paint Indonesia Warnai 5.124 Kapal Nelayan Se- Indonesia

Dan mudah-mudahan juga seluruh rumah sakit yang ada di Indonesia bisa menerapkan inovasi ini untuk meningkatkan kualitas layanan kesehatan dan keselamatan pasien rumah sakit yang ada di seluruh Indonesia, untuk mendukung kesehatan nasional yang lebih baik lagi nantinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: