5 Waktu Terbaik Minum Air Kelapa Agar Tubuh Tetap Sehat dan Bugar di Tahun Baru
Air Kelapa-Foto : media.istockphoto.com-radarcirebon.com
3. Pagi Hari
Mengkonsumsi air kelapa pada pagi hari juga dapat membantu tubuh menyerap kandungan vitamin dan mineral yang ada didalam buah kelapa tersebut secara maksimal.
Selain itu juga, mengkonsumsi air kelapa pada awal hari dan tengah hari juga dapat membantu anda memulihkan tenaga untuk bekerja dan belajar dengan lebih efektif kembali.
BACA JUGA:Viral Video Penusukan di Depan RSUD Waled Cirebon, Pelaku Belum Teridentifikasi
BACA JUGA:Masih di Kuningan Jangan Lupa ke Buper Bagarurung, Fasilitas Lengkap dengan Panorama Indah
4. Sore hari dan Sebelum Tidur
Air kelapa diketahui memiliki efek psikologis yang dapat membantu mengurangi kecemasan, memperlambat laju detak jantung, melawan stress, menenangkan pikiran dan dapat membuat orang tertidur dengan nyenyak.
Jadi dapat ditarik kesimpulan bahwa mengkonsumsi air kelapa sebelum tidur dapat membuat seseorang tertidur dengan nyenyak ketika ia ingin tertidur nanti.
Selain itu juga, mengkonsumsi air kelapa pada sore hari dapat membantu menghilangkan racun yang ada didalam tubuh dan infeksi pada saluran kemih.
5. Saat Mabuk
Mengkutip informasi dari NDTV, mengkonsumsi air kelapa pada saat anda mabuk dapat membantu mempercepat kesadaran anda.
Dan membantu mengembalikan kadar elektrolit dalam tubuh anda yang sudah hilang.
Selain itu juga, mengkonsumsi air kelapa saat anda mabuk juga dapat membantu rehidrasi, melawan rasa sakit kepala, dan mual.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: