5 Rekomendasi Game Horror PC, yang Patut Kamu Coba!

5 Rekomendasi Game Horror PC, yang Patut Kamu Coba!

Game Horror PC-capture-steam

Signalis merupakan game Psychological Horror yang cukup underrated. Karena tema yang dibewakan adalah Sci-fi, hal itu pun membuat game ini kurang populer, karena penggemar Sci-fi Horror sendiri tidak terlalu banyak.

Tapi, hal itu tidak membuat Signalis tidak masuk dalam daftar kita kali ini. Game yang rilis cukup baru, yakni di tanggal 27 Oktober 2022 kemarin ini memiliki beberapa keunikannya sendiri.

Seperti pendekatan Horror yang cukup unik dan terkesan fresh ini, membuat game Signalis ini cukup menarik  beberapa perhatian orang.

Jadi buat kamu yang ingin mencoba sensasi Horror baru yang cukup ringan, cocok banget coba Signalis ini. Signalis sendiri dapat kamu beli di Winter Sale kali ini dengan harga Rp. 98.099.

BACA JUGA:Game Horror Terbaik, yang Bisa Kamu Dapatkan di Winter Sale 2022. Ayo, Kejar Diskonnya!

3. The Dark Pictures Anthology

The Dark Pictures Anthology merupakan sebuah cerita yang telah diadaptasi menjadi beberapa game. Seperti Man Of Medan, House Of Ashes, Little Hope dan Devil in Me.

Semua judul tersebut merupakan game hasil adaptasi dari Dark Pictures. Untuk mekanisme gamenya sendiri, kita akan diajak untuk menentukan beberapa pilihan yang akan berujung ke berbagai Ending.

Selain aspek Horror yang cukup menakutkan, Game ini juga memiliki keseruannya sendiri dimana kita dapat memiliki ending yang beragam berdasarkan pilihan kita.

Game ini sendiri mendapatkan diskon sama rata di setiap edisinya, yakni 50% pada Winter Sale kali ini.

BACA JUGA:Game Horror Terseram di Android, Banyak Jumpscare!

4. Five Nights At Freddy's

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: