Ternyata Ini! Bedak Tabur Yang Bagus Untuk Mengatasi Kulit Gatal!

Ternyata Ini! Bedak Tabur Yang Bagus Untuk Mengatasi Kulit Gatal!

Ternyata Ini! Bedak Tabur Yang Bagus Untuk Mengatasi Kulit Gatal!-Capture-Suara.com

BACA JUGA:Akhirnya, 2 Murid SMPN 1 Ciawi Bogor Bertemu Agnez Mo Usai Video Dansanya Viral di Medsos

Caladine Powder

Caladine yang berbentuk bedak tabur ini juga tidak kalah ampuhnya dengan prodak bedak tabur untuk mengatasi gatal lainya.Bedak ini bisa mengurangi rasa gatal pada kulit karena biang keringat atau gigitan serangga.

Aman untuk anak-anak sejak usia 3 tahun dan orang dewasa sekalipun.Bentuknya yang tidak terlalu besar, pas dibawa untuk bepergian dan terbilang praktis. Bedak ini bisa kalian temukan dengan mudah di apotek terdekat, atau mini market dan supermarket di kota kalian.

Bedak Salicyl Kimia Farma

Bdak yang satu ini memang sudah terbukti untuk mengurangi rasa gatal-gatal di area kulit kalian, bedak ini juga hanya mengandun sebanyak 2% salicylic acid yang aman untuk kulit.

Faktanya,bahwa selain meredakan gatal dan kemerahan akibat alergi, salicylic acid mampu menghambat pertumbuhan bakteri dan jamur. Namun, bedak Salicyl tidak cocok untuk anak di bawah usia tiga tahun dan sebaiknya digunakan dalam jangka waktu pendek saja.

BACA JUGA:Lesti Kejora dan Rizki Billar Kembali Datangi Polda Metro Jaya Dinihari Tadi, Ada Apa ya?

Produk ini pun hadir dalam kemasan seperti mangkuk kecil, jadi sebaiknya kamu perlu berhati-hati untuk menaburkannya di kulit agar tidak tumpah. 

Bedak Snake Brand

Bedak gatal alergi yang kerap disebut Bedak Gatal Cap Ular menggunakan minyak esensial dari camphor dan menthol untuk menenangkan kulit yang terasa gatal.

Bedak dingin untuk gatal ini tidak menyumbat pori-pori saat berkeringat. Bahkan, rasa dingin yang terasa mampu menghambat produksi keringat. Selain cocok untuk alergi, bedak dari Snake Brand Prickly Heat ini juga cocok untuk biang keringat dan saat suhu udara sedang panas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: