Polres Sukabumi Tetapkan Gunawan Pemilik Akun TikTok Sabdor86 Sebagai Tersangka Promosi Web Judi Daring

Minggu 03-11-2024,08:00 WIB
Reporter : Moh Junaedi
Editor : Moh Junaedi
Polres Sukabumi Tetapkan Gunawan Pemilik Akun TikTok Sabdor86 Sebagai Tersangka Promosi Web Judi Daring

Tapi, statusnya naik menjadi tersangka atau tidak belum ditindaklanjuti.  

BACA JUGA:BRI Peduli Pendidikan, Inilah Sejumlah Program yang Dilaksanakan

BACA JUGA:BRI Dukung Layanan Lapas Perempuan Martapura dengan Adopsi Teknologi Modern

Diketahui, Gunawan merupakan pemilik akun @Sadbor86 di media sosial Tik Tok yang tengah naik daun dengan gaya joget "Patuk Ayam" serta memiliki ciri khas sebelum berjoget selalu meneriakkan "Beras Habis Live Solusinya" ditangkap bersama beberapa anggota timnya di Kampung Margasari oleh personel Satreskrim Polres Sukabumi pada Kamis 31 Oktober 2024.

Penangkapan ini karena Gunawan Sadbor terindikasi mempromosikan situs web judi daring saat melakukan siaran langsung dan mendapatkan saweran dari situs judi itu. 

Sebelum adanya penangkapan, Gunawan beserta tim sempat memberikan klarifikasi yang berisikan bantahan bahwa dirinya dan tim telah mempromosikan situs web judi daring. (*)

Kategori :